Back to Top
Opini Pendidikan Teknologi

Digitalisasi dalam Pendidikan Melalui Pembelajaran Daring di Indonesia

Tegar Rifqiaulian
October 28, 2024
0 Comments
Home
Opini
Pendidikan
Teknologi
Digitalisasi dalam Pendidikan Melalui Pembelajaran Daring di Indonesia

Ilustrasi pembelajaran daring (Pixabay.com/N-region) Sebelum terjadinya digitalisasi, pendidikan di Indonesia berfokus di sekolah dengan guru sebagai sumber pengetahuan bagi peserta didik. Guru menyampaikan materi pembelajaran kepada peserta didik, sementara peserta didik menerima materi pembelajaran dari guru. Guru biasanya menggunakan media pembelajaran seperti papan tulis dan buku dalam menyampaikan materi pembelajaran. Selama guru menjelaskan materi di papan tulis, para peserta didik biasanya akan menuliskan materi tersebut di buku tulis sehingga materi yang telah diajarkan dapat tersimpan dengan baik dan dapat dibuka kapan saja. Mengerjakan tugas merupakan salah satu tantangan bagi peserta didik di tengah tidak mudahnya untuk mendapatkan informasi yang diinginkan. Beberapa informasi dapat ditemukan di buku paket atau lembar kerja siswa mengingat kebanyakan soal didasarkan pada materi yang telah dijelaskan di buku. Meski begitu, peserta didik membutuhkan kemampuan membaca agar dap
Read more

Blog authors

Tegar Rifqiaulian
Konnichiwa, Tegar desu. Saya suka menulis artikel berkaitan dengan Jepang.

No comments